Rabu, 09 Februari 2011

PEMANFAATAN MEDIA BELAJAR BERBASIS TIK DIKLAT DENPASAR

Posted by Helmi_Basyuni 19.13, under | No comments

Membuat CD Profil Perusahaan Interktif (edisi lengkap)

Author: juhaeri · Published: November 1, 2010 · Category: Animasi dan Multimedia, Multimedia Pembelajaran

juhaeri

CD Interktif adalah alat yang paling efektif untuk memperkenalkan dan mempromosikan perusahaan pada saat ini. Terlebih lagi dengan semakin berkembangnya teknologi, CD interktif menjadi pilihan utama bagi perusahaan yang ingin memenangkan persaingan. CD interaktif selain pembuatannya mudah, juga tidak membutuhkan biaya yang terlalu mahal seperti alat promosi cetak. Perancangan CD interaktif berbasiskan komputer haruslah mudah [...]

Membuat Profil Perusahaan interaktif

juhaeri

Saya akan memberikan persepsi baru mengenai perancangan pembuatan CD Interaktif perusahaan yang begitu cepat, komplit dan praktis, dengan tujuan agar berbagai kalangan dapat dengan mudah mempergunakan dan mendapatkannya. Panduan praktis pembuatan CD Interaktif company profil perusahaan menggunakan Autoplay Media Studio 7.5. Memberikan panduan praktis. Dikemas dalam bahasa Indonesia, sehingga anda serasa memiliki “PENGAJAR” pribadi. Anda [...]

Macromedia Flash Bagian I

Pada tulisan kali ini penulis akan sedikit berbagi ilmu mengenai Macromedia Flash. Macromedia Flash sendiri merupakan sebuah tool yang dapat digunakan untuk membuat berbagai macam animasi, presentasi, game. dapat digunakan sebagai tool untuk mendesain web, dan berbagai aplikasi multimedia lainnya Pendahuluan Macromedia Flash sendiri merupakan sebuah tool yang dapat digunakan untuk membuat berbagai macam animasi, [...]

Membuat CD Profil Perusahaan

Author: juhaeri · Published: December 9, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia

juhaeri

Pada bagian sebelumnya program Autoplay Media Studio dapat “Membuat CD Instalasi Program Koleksi Pribadi” pada artikel kali ini penulis mencoba membahas cara membuat CD Profil Perusahan menggunakan dan memanfaatkan fasilitas yang ada pada program Autoplay Media Studio 6.0. Bahasan dalam artikel ini tidak membahas semua kemampuan yang dimiliki program Autoplay Media Studio 6.0, tetapi hanya [...]

Membuat CD Instalasi Program Koleksi Pribadi

Author: juhaeri · Published: July 13, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, Komputer Dasar, Multimedia Pembelajaran

juhaeri

Pendahuluan Artikel ini mencoba membahas secara praktis cara menggunakan dan memanfaatkan fasilitas yang ada pada program Autoplay Media Studio 6.0. Bahasan dalam artikel ini tidak membahas semua kemampuan yang dimiliki program Autoplay Media Studio 6.0, tetapi hanya sebatas fasilitas yang telah penulis gunakan dalam pembuatan CD Interktif Adobe Premiere Pro 1.5, CD Company Profile Indonesian [...]

Cara Membuat Cover Ebook 3D dengan PhotoShop

Ardath Prahara Setyan

Saat ini bisnis online sedang berkembang dengan sangat pesat, termasuk didalamnya adalah bisnis menjual ebook. Menjual ebook merupakan salah satu jenis bisnis online yang sangat menjanjikan di dunia maya. Tahukah anda jika survey membuktikan bahwa penampilan cover ebook turut mempengaruhi nilai “rasa” dari calon pembeli? Membuat cover ebook yang menarik terbukti dapat meningkatkan kuantitas penjualan. [...]

Pengantar Multimedia Untuk Media Pembelajaran -bagian 1-

Author: juhaeri · Published: July 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia

juhaeri

Multimedia Menurut IBM, multimedia adalah gabungan video, audio, grafik dan teks dalam suatu produksi bertingkat berbasis komputer yang dapat dialami secara interaktif atau menurut McCormick multimedia secara umum merupakan kombinasi tiga elemen yaitu suara, gambar dan teks atau menurut Robin dan Linda multimedia merupakan alat yang dapat menciptakan presentasi yang dinamis dan interaktif yang mengkombinasikan [...]

Membuat Gambar ASCII

Ardath Prahara Setyan

Apakah anda pernah melihat gambar diatas,itulah gambar yang disebut gambar ASCII,.gambar ASCII adalah sebuah gambar yang dibuat dari susunan-susunan huruf atau angka ataupun simbol-simbol.Jika dibuat dengan cara biasa memanglah sulit,dan bagi pemula seperti anda sangatlah susah membuatnya,lalu gimana,apa dibiarin aja angan-angan terus melayang.tentu tidakan,saat ini sudah ada tool online yang bisa digunakan untuk membuat gambar [...]

Pengembangan Media Pembelajaran Berbasis Komputer

Author: Lilik Setiono · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation

Lilik Setiono

Sekolah yang bermutu adalah sekolah yang dapat menghasilkan lulusan yang mampu berkompetisi pada berbagai tataran baik daerah, regional, nasional, dan global. Untuk memudahkan pembelajaran diperlukan alat bantu yang mampu menterjemahkan sesuatu yang abstrak menjadi konkrit. Alat bantu tersebut dikenal dengan media pembelajaran. Download Tulisan Lengkap: omtion-pengembangan.zip

Membuat Kamus Digital

Author: Lilik Setiono · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, Kecerdasan Buatan, eLearning dan eEducation

Lilik Setiono

Microsoft Visual Basic 6.0adalah sebuah bahasa pemrograman untuk Windows dan Internet. Sama seperti bahasa pemrograman Basic, Pascal, C dan lain-lain. Tetapi Basic, Pascal dan C ditujukan untuk sistem operasi Ms-DOS, sedangkan Visual Basic ditujukan untuk sistem operasi Windows dan Internet. Jika Anda sudah memahami bahasa pemrograman Basic, maka Visual Basic sudah lebih mudah Anda pelajari, [...]

Rancang Bangun Media Pembelajaran Terintegrasi

Author: Lilik Setiono · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation

Lilik Setiono

Media pembelajaran berbasis komputer yang dirancang ini bertujuan sebagai media bantu belajar siswa secara aktif walaupun tanpa guru. Artinya media ini didesain untuk sarana belajar siswa secara individual baik di rumah maupun di sekolah. Ketika siswa memasukkan CD media pembelajaran ke dalam komputer maka siswa dapat mengakses semua fasilitas yang sudah disediakan. Alur media pembelajaran [...]

Membuat File Bantuan

Author: Lilik Setiono · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation

Lilik Setiono

HelpMaker adalah sebuah aplikasi untuk membuat arsip bantuan (Help Files) tanpa pemroses kata yang mahal, tanpa harus mengatur banyak arsip. Menulis arsip bantuan disebut Help Authoring. Anda dapat membuat arsip bantuan menggunakan HelpMaker. HelpMaker membuat WinHelp, RTF, dan HTML-help files. HelpMaker didesain untuk menyimpan informasi dengan cara bentuk yang bebas di mana tidak ada batasan [...]

Membangun Media Pembelajaran

Author: Lilik Setiono · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation

Lilik Setiono

Macromedia Authorware 7.01 adalah salah satu program yang yang dikeluarkan oleh perusahaan pembuat software Macromedia. Masih banyak software authoring yang beredar di pasaran, penulis memilih Macromedia Authorware 7.01 karena lebih mudah dipelajari secara mandiri (otodidak). Selama proses pembuatan media pembelajaran, penulis merasa kesulitan mencari referensi tentang Macromedia Authorware 7.01 sehingga apa yang disajikan di sini [...]

Media Pembelajaran Berbasis Teks

Author: Lilik Setiono · Published: June 10, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, eLearning dan eEducation

Lilik Setiono

Sebagai penguna komputer secara umum mengenal program pengolah kata Microsoft Office Word. Sebenarnya masih banyak program pengolah kata yang beredar di pasaran. Seperti Open Office Writer yang saat ini mulai berkembang. Ada beberapa kesamaan antara Microsoft Office Word dengan Open Office Writer. Banyak pengguna yang berkenalan dengan kedua pengolah kata tersebut tetapi lebih banyak memilih [...]

Mengenal Fitur-Fitur Baru dari Photosop CS4

Author: Joe Hans Fauzi · Published: May 13, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, Grafik, Disain dan Publishing

Memasuki versi yang ke CS4, adobe photosop telah mengembangkan berbagai fasilitas dan fitur-fitur baru, dalam penulisan kali ini saya akan menulis sedikit Perkenalan Fitur-fitur terbaru yang di tawarkan oleh adobe photosop cs4 ini. Dan dengan fasilitas-fasilitas ini tentunya anda tertarik untuk segera memiliki Photosop versi terbaru ini. Download Tulisan Lengkap : johani-mengenal-fitur-fitur-baru-di-photosop-cs4.zip

Belajar Editing Sound Menggunakan Cool Edit Pro 2.0

Author: Rudi Prasetyo · Published: May 5, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, Internet dan Web

Rudi Prasetyo

Cool Edit Pro merupakan Salah satu software yang digunakan untuk meng edit suara (editing sound) dengan bermacam-macam extensi file suara. Software ini lebih mudah dioperasikan daripada software editing sound yang lainnya.Di dalam cool edit pro banyak terdapat menu effect. Cool Edit Pro juga dapat membuat Suara rekaman yang bisa disisipi lagu atau istilahnya backsong. Untuk [...]

Banner Tulisan GIF dengan Ulead GIF Animator

Author: Muhammad Ihsan Zul · Published: April 19, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia

Banyak aplikasi yang dapat digunakan untuk membangun sebuah banner. Seperti : Adobe Photosop, Adobe Photoshop Image Ready, Corel Photo Paint, Ulead Gif Animator, Easy Gif Animator, dan berbagai aplikasi lainnya. Dalam hal ini, terdapat tutorial pembuatan banner dengan menggunakan aplikasi Ulead Gif Animator. Pembuatan banner dengan bantuan aplikasi ini terbilang sangat mudah, dan hasilnya pun [...]

Warna Permen Pada Teks di Photosop CS4

Author: Joe Hans Fauzi · Published: April 15, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, Multimedia Pembelajaran

Sebagai mana anda mengetahui warna permen mempunyai daya tarik tersendiri bagi pembeli karena keanekaragaman warnanya. Anda bisa bisa memberikan warna permanen ini baik dengan foto yang anda miliki pribadi atau hanya pada foto-foto dengan warna-warna seperti permen kedalam teks dan adapun cara membuatnya sebagai berikut : Download Tulisan Lengkap: johani-membuat-warna-permen-pada-teks-di-photosop-cs4.pdf

Membuat Efek Bayangan Teks pada Photoshop

Author: Joe Hans Fauzi · Published: March 17, 2009 · Category: Animasi dan Multimedia, Grafik, Disain dan Publishing

Cling.. dan menimbulkan bayangan membuat saya terinspirasi untuk membuat teks yang berefek seperti yang di lihat yaitu cling dan menimbulkan bayangan “ saya rasa teks berefek bayangan ini sanagatlah mudah di buat bagi para senior designer, bagi pemula seperti saya ini lumayan sulit tapi saya mencoba menuliskan nya melalui tutorial ini mudah-mudahan saja kawan-kawan bisa [...]

Animasi Flash dengan SwishMax

Author: Administrator · Published: November 25, 2008 · Category: Animasi dan Multimedia

Komputer saat ini sudah tidak asing lagi bagi sebagian oran g. Bahkan, pada beberapa bidang kerja, penggunaan komputer menjadi suatu keharusan untuk menunjang pekerjaan pada suatu perusahaan. Begitu juga dalam dunia pendidikan. Karena komputer tidak dapat dilepaskan dari dunia pendidikan. Bahkan di perguruan tinggi, ilmu komputer menjadi suatu mata kuliah yang saat ini banyak diminati [...]

Tutorial Adobe Premiere Pro

Author: Administrator · Published: November 25, 2008 · Category: Animasi dan Multimedia

Adobe Premiere adalah salah satu software yang popular dan digunakan secara luas dalam pengeditan video. Adanya kesamaan interface Adobe Premiere dengan Adobe PhotoShop dan Adobe After Effect adalah memberikan kemudahan dalam pemakaiannya, image – image dapat disiapkan dengan adobe photoshop dan effect – effect khusus juga dapat disiapkan dari adobe after effect. Pada artikel ini [...]

Membangun Aplikasi Touchscreen Berbasis Web

Author: Administrator · Published: November 25, 2008 · Category: Animasi dan Multimedia, Aplikasi Server, Internet dan Web

Membuat Aplikasi Touchscreen yang dinamis terkadang terasa sulit jika hanya mengandalkan aplikasi multimedia seperti Director atau Flash, namun dengan aplikasi berbasis web hal tersebut bisa menjadi mudah. Download Tulisan Lengkap: Membangun Aplikasi Touchscreen Berbasis Web

Menggunakan VCD Cutter

Author: Administrator · Published: November 25, 2008 · Category: Animasi dan Multimedia

Terkadang saat menonton sebuah Film, kita melihat cuplikan-cuplikan yang baik, atau mungkin juga kita sedang mempersiapkan proyek multimedia yang membutuhkan potongan-potongan dari film yang berbeda, tetapi bagaimana caranya ? Banyak software pemotong movie dan salah satunya yaitu VCD CUTTER yang akan kita bahas berikut. Download Tulisan Lengkap: sunardi-vcdcutter.zip

Tutorial Adobe Premiere Pro

Author: Heryzal Heryandi · Published: November 25, 2008 · Category: Animasi dan Multimedia

Adobe Premiere adalah salah satu software yang popular dan digunakan secara luas dalam pengeditan video. Adanya kesamaan interface Adobe Premiere dengan Adobe PhotoShop dan Adobe After Effect adalah memberikan kemudahan dalam pemakaiannya, image – image dapat disiapkan dengan adobe photoshop dan effect – effect khusus juga dapat disiapkan dari adobe after effect. Pada artikel ini [...]

Belajar Membuat Animasi

Author: Administrator · Published: November 25, 2008 · Category: Animasi dan Multimedia, Internet dan Web

Perkembangan teknologi komputer demikian pesatnya, yang memiliki fungsi awal sebagai alat bantu dalam menyelesaikan persoalan dan masalah dalam segala bidang kemudian memasuki fungsi sebagai penghibur. Hal ini ditandai dengan banyak produk-produk yang berbasis komputer dalam dunia hiburan. Salah satu dunia hiburan yang banyak diminati adalah kartun. Penggunaan komputer untuk menghasilkan kartun yang professional sudah dilaku

0 komentar:

Posting Komentar